Friday, 2 September 2011

rumus matematika SMP lengkap

Saya ingin berbagi sedikit ilmu saya dengan pembaca sekalian yang memerlukan rumus-rumus matematika sebagai bekal untuk persiapan anak mengahadapi Ujian Nasional tahun 2010. Kumpulan rumus-rumus ini sengaja saya susun berdasarkan SKL UN tahun 2010 sesuai dengan Permendiknas Nomor 75 tahun 2009, dengan tujuan untuk memudahkan siswa (anak) dalam belajar guna mempersiapkan diri menghadapi ujian.
SKL UN tahun 2010 terdiri 4 kompetensi, namun pada kesempatan ini baru saya selesaikan 1 kompetensi saja, semoga dalam waktu yang tidak terlalu lama dapat terselesaikan seluruhnya. Tulisan sederhana ini tentu saja jangan dijadikan satu-satunya rujukan, karena keterbatasan ilmu yang saya miliki, mungkin saja disana-sini terdapat banyak kekurangan, oleh karena itu mohon kiranya pembaca sekalian yang menemukan kesalahan itu untuk memberitahukan kepada saya lewat kolom komentar di bawah. Demikian juga dilihat dari segi materi tulisan ini merupakan materi minimal, sehingga pembaca perlu menambah wawasan dengan melengkapinya dari buku atau sumber lain.
Akhirnya saya senantiasa berdo'a semoga kerja keras kita semua untuk mensukseskan Ujian Nasional tahun 2010, akan menuai hasil yang maksimal sesuai dengan harapan kita semua, amiiin.
Wa 'alaikum salam wr. wb.
Untuk mendownload silahkan klik tautan berikut :


tags: