Sunday 11 March 2012

Cara hapus cache proxy secara manual

Proxy sebenarnya memiliki mekanisme otomatis untuk penghapusan cache nya jika penuh, tapi suatu saat mungkin dibutuhkan penghapusan cache proxy secara manual, biasanya karena untuk perubahan volume cache oleh admin, atau proxy macet karena ada bad packet yang keburu di cache dan lengket disana.
Langkah-langkahnya sbb:
1. Masuk mode Terminal Command Line / Text Console
2. Matikan Service squid :
service squid stop
3. Hapus Cachenya :
rm -fdR /var/spool/squid/*
4. Bangun kembali direktorinya :
squid -z

5. Aktifkan Squid :
service squid start
Sumber : ClearOS Indonesia